kegiatan sensormotor paud sutitah sudarso 1

Jenis Kegiatan Bermain di Luar Ruangan/ Outdoor PAUD

Untuk Aktivitas Bermain di Luar Ruangan, Berikut ini adalah beberapa aktivitas yang dapat dilakukan anak usia dini dengan memanfaatkan sarana bermain luar ruangan:

Aktivitas Luar Ruangan yang meningkatkan Perkembangan Fisik

–Meluncur
–Berayun
–Bergoyang-goyang
–Mendaki
–Mengatur keseimbangan
–Merangkak
–Melompat
–Berguling/terguling
–Mendorong/menarik
–Melompat/meloncat
–Berlari
–Melempar dan menangkap
–Bermain bekerjasama
–Bermain berkompetisi
–Membangun
–Berjalan
–Mengumpulkan
–Mendistirbusikan/membagikan
–Mengatur/menata
–Bersembunyi
–Mengurutkan
–Memanipulasi
–Membentuk
–Meraba/memegang
–Duduk/Bermain pasif
–Mengamati
–Menggali
–Bercocok tanam
–Menjelajah/mencari
–Bermain air
–Bermain pasir
–Bermain bola
–Bemain mainan
–Bermain boneka
–Mengapung
–Permainan tradisional

Aktivitas Luar Ruangan yang meningkatkan perkembangan emosi

–Bermain rumah tangga
–Ekspresi diri
–Bermain sendiri
–Merawatan diri
–Berani mengambil resiko
–Membuat musik
–Berpartisipasi dalam kelompok
–Menangani masalah
–Bermain peran
–Membangun kembali/ Mengkonstruksi ulang
–Bermain fantasi
–mengurutkan
–Bereksperimen
–Tanggap terhadap kebutuhan pribadi

Aktivitas Luar Ruangan yang meningkatkan Perkembangan Kognitif

–Mendengar
–Memecahkan masalah
–Mengamati
–Menggunakan perkakas
–Membuat sesuatu
–Mencocokan
–Menyebutkan
–Mengidentifikasi
–Orientasi spasial (ruang)
–Menggambar
–Mengeksplorasi
–Bereksperimen
–Ekpresi diri yang kreatif
–Bergerak mengikuti irama
–Membuat bunyi-bunyian berirama
–Berimajinasi
–Bermain soliter
–Meniru gerakan atau mimik wajah
–Membaca
–Memanipulasi
–Mendeskiripsikan
–Menulis

Aktivitas Luar Ruangan yang meningkatkan Perkembangan Sosial

–Bermain bekerjasama
–Bekerjasama memecahkan masalah
–Mendengar
–Menari
–Ekplorasi berkelompok
–Berkomunikasi
–Berbagi
–Meniru perilaku orang lain
–Membuat proyek bersama
–Membuat rencana
–Bernyanyi atau membuat bunyi-bunyian berirama
–Mematuhi aturan
–Mempelajari fakta
–Memperlihatkan atau menjelaskan
–Bertanya untuk menyelidiki
–Mengurutkan atau menata
–Bermain fantasi secara berkelompok
–Bereksperimen dengan alat permainan
–Merawat diri dan orang lain
–Bereksperimen dengan benda-benda
Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam  aktivitas bermain luar ruangan:

  1. Aktivitas yang dipilih tergantung tujuan pembelajaran yang ingin dicapai melalui sarana bermain luar ruangan.
  2. Penggunaan satu sarana bermain luar ruangan dapat  memunculkan beberapa aktivitas bermain yang dapat meningkatkan beragam aspek perkembangan sekaligus. Sebagai contoh: ketika anak bermain ayunan, anak dapat melakukan aktivitas: berkomunikasi, bernyanyi, berimajinasi, berayun, mendorong, belajar tentang fakta (angin), mengamati, mengambil resiko (supaya tidak jatuh), merencanakan.
Gambar mungkin berisi: 1 orang, duduk, anak, sepatu dan luar ruanganGambar mungkin berisi: 1 orang, berdiri, lapangan basket dan luar ruanganGambar mungkin berisi: satu orang atau lebih, pohon dan luar ruangan

paud sutitah sudarso 1 juga mengadakan kegiatan outdoor setiap hari jumat anak anak diajak untuk melakukan kegiatan sensormotor untuk melatih kecerdasan kinestetik mereka serta naturalis demi terciptanya generasi yang sehat cerdas dan ceria

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Hakikat Anak Usia Dini PAUD Sutitah Sudarso 1

kegiatan keprofesian paud suitah sudarso 1

metode karyawisata paud sutitah sudarso 1